MPLS dan PKLS SMK Al-Islam Surakarta

Libur panjang semester genap tahun ajaran 2023/2024 sudah usai. Kegiatan liburan beserta hiruk pikuk  di dalamnya sudah harus diakhiri. Dan kini siswa siswi sudah harus menatap kembali lembaran kegiatan pembelajaran di tahun ajaran 2024/2025 mendatang dengan penuh semangat dan harapan. Selengkapnya

Tahun Ajaran Baru 2024/2025

Liburan telah usai, saatnya bagi peserta didik untuk kembali ke sekolah meneruskan belajar, melanjutkan perjuangan meraih impian. Tepat pada tanggal 15 Juli 2024 MI Program Khusus Al-Islam Pucangsawit Surakarta telah kembali melaksanakan kegiatan belajar mengajar pada tahun ajaran baru 2024/2025. Selengkapnya

Akhir Tahun Pembelajaran 2023/2024

Pada Juni 2024 tepat berakhirnya kegiatan belajar mengajar (KBM), sangat padat dipenuhi berbagai kegiatan, seperti : Asesmen Sumatif, Kegiatan Jeda, Gelar Karya, Akhirussanah, Eid Adha dan Pembagian raport. Di MI PK Al-Islam telah terlaksana asesmen sumatif, kegiatan jeda, gelar karya Selengkapnya

Projek P5 : Tema Kewirausahaan

Projek penguatan profil pelajar Pancasila (P5) merupakan upaya untuk mendorong tercapainya profil pelajar Pancasila dengan menggunakan paradigma baru melalui pembelajaran berbasis projek. Dengan menjalankan P5, pendidik diharapkan dapat menemani proses pembelajaran peserta didik untuk dapat menumbuhkan kapasitas dan membangun karakter Selengkapnya